Babinsa Mojomalang Koramil 0811/18 Parengan Tuban Bantu Petani Bersihkan Lahan Jagung

    Babinsa Mojomalang Koramil 0811/18 Parengan Tuban Bantu Petani Bersihkan Lahan Jagung

    TUBAN, – Sertu Suprijanto Babinsa Mojomalang Koramil 0811/18 Parengan dan rekan lainnya bersama masyarakat membersihkan lahan kebun jagung milik milik Bpk. Kusriadi (54Th), dimana kebun tersebut memang sengaja disiapkan guna mengantisipasi kebutuhan ekonomi keluarga, bertempat di desa Mojomalang Kecamatan Parengan Kab. Tuban, Selasa (09/01/2023).

    Kepedulian Babinsa Mojomalang Koramil 0811/18 Parengan Sertu Suprijanto bersama warga Desa binaan secara sukarela serta penuh semangat melaksanakan kegiatan pembersihan kebun Jagung sebagai upaya untuk memenuhi kebutuhan hidup ekonomi keluarga.

    Sertu Suprijanto Babinsa setempat menerangkan bahwa, upaya ketahanan pangan ini merupakan langkah yang dilaksanakan di berbagai wilayah yang ada di Koramil 0811/18 Parengan dilaksanakan sebagai suatu langkah Aparat kewilayahan (Apkowil) Koramil 0811/18 Parengan yang bekerja sama dengan pemerintah Desa untuk kebutuhan hidup.

    “Sebagai Apter selalu bersinergi dalam setiap kegiatan diwilayah, apalagi dalam kegiatan ketahanan pangan seperti ini”, Terangnya.

    Bpk. Kusriadi (54Th), pemilik lahan jagung merasa senang dan bangga karna sudah ada pendamping Pak Babinsa yang selalalu membantu proses dari menyiapkan lahan, penanaman, perawatan sehingga proses panen raya nantinya.

    “Semoga hasil yang akan kita panen nantinya dapat memenuhi kebutuhan ekonomi kami petani jagung”, Pinta pemilik lahan Jagung Bpk. Kusriadi. (Faro)

    tuban
    Basory Wijaya

    Basory Wijaya

    Artikel Sebelumnya

    Tingkatkan Kemampuan Prajurit Yang Tangguh,...

    Artikel Berikutnya

    Tingkatkan Sinergitas Di Wilayah, Babinsa...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Satgas Yonif 715/Motuliato Bagikan sembako kepada Masyarakat di Puncak Jaya, Papua
    Panglima TNI Terima Kunjungan Kehormatan Kepala Staf Gabungan Angkatan Bersenjata RRT
    Bakamla RI Siap Dukung Multilateral Naval Exercise Komodo (MNEK) 2025
    Jenderal TNI (Purn) Dudung Abdurachman: SMSI Harus Tetap Solid dan Bergerak Maju
    DWP Bakamla RI Dukung Pemberdayaan UMKM dan Peran Perempuan di Jala Fair 2025
    Berbagi Di Bulan Penuh Berkah, PSHT Bagikan Takjil Bersama Koramil 0811/11 Kenduruan
    Semarak HUT Ke-79 Tentara Nasional Indonesia, Komandan Kodim 0811/Tuban Membuka Lomba Menggambar Dan Mewarnai TK Kartika IV-45 Kabupaten Tuban
    Kodim 0811/Tuban Gelar Karya Bakti Pembersihan Lumpur Pasca Banjir Bandang Di Pasar Rengel
    Ratusan Baksos Sembako Dan Bakti Kesehatan Donor Darah Meriahkan HUT Ke-79 TNI Di Kodim 0811/Tuban
    Jalin Sinergitas Di Wilayah Binaan, Babinsa Koramil 0811/09 Jatirogo Komsos Dengan Aparat Pemerintah Desa
    Guna Menjaga Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 0811/18 Parengan Bersama Warga Tanam Jagung
    Semarak HUT Ke-79 Tentara Nasional Indonesia, Komandan Kodim 0811/Tuban Membuka Lomba Menggambar Dan Mewarnai TK Kartika IV-45 Kabupaten Tuban
    Berbagi Di Bulan Penuh Berkah, PSHT Bagikan Takjil Bersama Koramil 0811/11 Kenduruan
    Kodim 0811/Tuban Gelar Upacara Hari Juang TNI AD Tahun 2024, TNI Angkatan Darat Berjuang Bersama Rakyat
    3 Pilar Koramil 0811/03 Semanding Kerahkan Alat Berat Bersihkan Sampah Di Aliran Kali Gedongjowo
    Cegah Terjadinya Kekerasan Dan Anti Bullying Di Sekolah, Babinsa Menjadi Nara Sumber Kelas Inspirasi Di SDN Sugihwaras 2 Parengan Tuban
    Tingkatkan Kemampuan Fisik, Anggota Kodim 0811 Tuban Asah Kemampuan Garjas Periodik
    Bersatu Dengan Alam Wujudkan Ketahanan Pangan Nasional, Babinsa Koramil 0811/16 Singgahan Bantu Petani Tanam Jagung
    Tingkatkan Kemandirian Desa Binaan, Babinsa Koramil 0811/04 Merakurak Bersama Kepala Desa Serahkan 20 Ekor Kambing
    Tingkatkan Kedisiplinan Siswa, Babinsa Koramil 0811/15 Jenu Latihkan PBB SMK Al-Hidayah

    Ikuti Kami