Babinsa Koramil 15 Jenu Tuban Dukung Program “BRI Menanam” di Pantai Cemara

    Babinsa Koramil 15 Jenu Tuban Dukung Program “BRI Menanam” di Pantai Cemara

    TUBAN, – Babinsa Desa Sugihwaras Koramil 15 Jenu Kodim 0811 Tuban, Sertu Hadi ikut serta melaksanakan penghijauan penanaman pohon produktif berupa bibit tanaman kelapa dan Mangga, di sepanjang pantai Cemara Desa Sugihwaras, Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban dalam rangka program “BRI MENANAM”. Jum’at, (14/10/2022)

    Sertu Hadi mengatakan kegiatan penghijauan dilakukan bersama Forkopimka, BRI Cabang Tuban beserta warga masyarakat dan nasabah BRI.

    Dalam pelaksanaan penanaman pohon selain untuk penghijauan, serta bertujuan untuk terus meningkatkan upaya pengelolaan dan perlindungan lingkungan hidup, juga untuk mengurangi emisi karbon”, Ungkap Babinsa

    Sebagai aparat tertorial khususnya Babinsa upaya mendukung program penghijauan yang dicanangkan pemerintah dengan terjun langsung bersama masyarakat adalah kerja nyata aparat teritorial bersama masyarakat dalam menjaga dan melestarikan alam.

    Melalui penghijauan diharapkan dapat memberikan manfaat bagi keseimbangan alam, dan menahan adanya abrasi pantai, serta menghijaukan kembali alam, dengan demikian lingkungan akan menjadi sejuk, segar dan asri.”(Pendim0811)

    tuban
    Basory Wijaya

    Basory Wijaya

    Artikel Sebelumnya

    Jaga Stabilitas Wilayah, Danramil 20 Grabagan...

    Artikel Berikutnya

    Gandeng Puskesmas, Koramil 20 Grabagan Tuban...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Kunjungan Kerja Kepala Keuangan Kodam Iskandar Muda ke Korem 012/TU
    Dukung Asta Cita Presiden RI, Panglima TNI Tinjau Program Ketahanan Pangan Kodam IV/ Diponegoro
    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Bakamla RI Berikan Pertolongan Medis ABK KM Lintas Samudra 2 di Perairan Natuna
    Sinergitas Gerakan Bersih Pantai, Koramil 0811/12 Bancar Bersama Mahasiswa Unair, Wujudkan Pantai Yang Asri Di Perbatasan Jatim – Jateng

    Ikuti Kami